Selasa, 23 Mei 2023 17:30 WIB
Atlet panjat tebing Indonesia Veddriq Leonardo kembali menyumbang medali emas nomor speed putra dalam rangkaian Piala Dunia Panjat Tebing (IFSC World Cup) 2023 di Salt Lake City, Amerika Serikat, 19-23 Mei.
Sumber Berita Terkini Dalam dan Luar Negeri
Selasa, 23 Mei 2023 17:30 WIB